Wednesday, May 11, 2005

Maafkanlah

Kini aku sadari...
Ku tak ingin terlambat dan sesali,

Maafkanlah bila kuselalu,
membuatmu marah dan benci padaku....
Kulakukan itu semua
Hanya untuk buatmu bahagia



-off the record-
Hehehe...pasti dimaapin kan???
Aku heran kenapa orang seperti kamu
selalu bisa 'memaafkan'?
kamu baik banget...terlalu baik malah!
hiks...

No comments: